Selasa, 09 Mei 2017

Luar Biasa!! Setelah Membaca Ini, Anda Pasti Akan Merebus Lemon dan Meminum Airnya Setiap Pagi Karena ...

Anda mungkin sering mendengar tentang banyak manfaat kesehatan dari lemon, baik untuk kesehatan, kecantikan, bahkan sebagai bahan alami yang mampu membantu menurunkan berat badan.

Ya, buah yang satu ini memang memiliki banyak fungsi dan manfaat, di antaranya antibakteri, antivirus, dan mampu meningkatkan kekebalan tubuh. Selain itu, buah satu ini ( lemon ) juga mampu berfungsi untuk melawan infeksi.

Luar Biasa!! Setelah Membaca Ini, Anda Pasti Akan Merebus Lemon dan Meminum Airnya Setiap Pagi Karena ...


Tetapi tahukah Anda, ternyata air hasil rebusan lemon juga memiliki begitu banyak manfaat. Untuk itu, cara terbaik untuk memulai hari Anda dengan penuh energi adalah mengonsumsi air rebusan lemon yang dapat Anda buat dan siapkan sendiri serta tidak merepotkan untuk dibuat di rumah.


Sebelum kami beritahukan resepnya, mari kita lihat terlebih dahulu beberapa manfaat/fungsi terbaik jika Anda mengonsumsi air rebusan buah lemon

1.   Memperkuat kekebalan tubuh
2.   Mencegah flu
3.   Memperlancar pencernaan
4.   Mempercepat metabolisme
5.   Membersihkan tubuh dari racun
6.   Menyeimbangkan pH tubuh
7.   Membersihkan kulit
8.   Menyegarkan napas
9.   Memudahkan proses penurunan berat badan
10. Mengurangi kecemasan dengan meningkatkan suasana hati Anda
11. Menghidrasi sistem getah benih

Bahan yang perlu disiapkan:

·   6 buah lemon berukuran sedang
·   600 ml air
·   Madu asli

Cara membuat:
Potong semua lemon menjadi dua bagian, tempatkan dalam panci, tambahkan air, lalu didihkan selama 3 menit. Kemudian, matikan api dan biarkan dingin selama kurang lebih 10 menit. Setelah itu, keluarkan lemon dari panci. Pindahkan air lemon ke dalam cangkir, tambahkan sedikit madu untuk penambah rasa. Tuangkan sisa air lemon ke dalam botol kaca

Catatan:
Anda tidak perlu memanaskan ulang air lemon setiap pagi. Anda dapat mengonsumsinya dalam keadaan dingin. Namun, jika Anda lebih suka hangat, Anda dapat memanaskannya sedikit dengan teko kopi


Tidak ada komentar:

Posting Komentar